-->

Cara Burning File ke CD/DVD tanpa software


Banyak orang memilih tempat  menyimpan file yang sekirannya aman agar data-data penting miliknya tidak hilang seperti menyimpan ke memory card, pen drive, dan hardisk external.
CD/DVD terkadang sering dijadikan alternatif untuk menyimpan file, namun sebenarnya cd/dvd memiliki ruang tidak cukup banyak untuk menyimpan file dan setelah habis kita tidak dapat menggunakannya lagi

Walaupun cd/dvd memiliki ruang yang tidak cukup banyak menyimpan file pada situasi tertentu kita masih menggunakan cd/dvd untuk transfer data antar komputer atau digunakan pada situasi lain memburn lagu misalnya. Membruning/memindahkann data atau lagu dari komputer ke cd/dvd kita memerlukan bantuan software khusus seperti nero yang sudah jelas kemapuannya, tetapi disini cara akan berbagi cara lain memindahkan/burning file tanapa software jadi anda dapat melakukannya meski tanpa bantuan software :

Langsung saja berikut caranya :


Pada pengguna windows 7 dan vista

1. Masukkan CD/DVD

2. Kemudian anda lihat CD/DVD drive di My Computer

3. Pindahkan file yang akan di burn ke drive CD/DVD

4. Kemudian anda klik kanan pada drive CD/DVD, dan anda klik Burn to disk




5. Proses burning akan terjadi secara otomatis

Note :
Apabila anda ingin mengganti CD/DVD dengan nama file , sebaiknya anda ganti terlebih dahulu sebelum di burning.


Pada pengguna XP

1. Masukkan CD/DVD

2. Kemudian anda buka CD/DVD drive di My Computer

3. Pindahkan file yang akan di burn ke drive CD/DVD

4. Selnjutnya klik write these files to CD



5. Kemudian akan terbuka jendela baru CD Writing Wizard  >> Isikan namanya di kotak yang saya beri warna >> klik Next



6. Burning data ke cd/dvd telah selesai tanpa menggunakan software


Pada pengguna Windows 8 dan 8.1

1. Masukkan CD/DVD

2. Dan akan muncul jendela kecil >> kemudian anda pilih With a CD/DVD player >> klik Next



4. Pindahkan file yang ingin di burn ke drive CD/DVD

5. Selanjutnya klik kanan dan pilih Burn to disc

6. Terakhir anda klik next  dan tunggu hingga proses selesai



Sekian dari saya Cara Burning File ke CD/DVD tanpa software, semoga bermanfaat!

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel