Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA/ SMK Lengkap
1. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi A 1 Profesional dan A 2 Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi A 1 profesional adalah hakikat bahasa dan pemrolehan bahasa. Sedangkan pembahasan modul guru pembelajar kompetensi A 2 profesional adalah karakteristik peserta didik.
2. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi B 1 Profesional dan B 2 Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi B 1 profesional adalah ragam bahasa dan ketrampilan berbahasa yang mencakup tentang ragam bahasa, ketrampilan berbahasa dan ketrampilan berbahasa indonesia menulis. Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi B 2 Pedagogik adalah teori belajar bahasa.
3. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi C 1 Profesional dan C 2 Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi C 1 profesional adalah kedudukan dan fungsi bahasa indonesia. Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi C 2 adalah pengembangan kurikulum, silabus dan RPP.
4. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi D 1 Profesional dan D 2 Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi D 1 adalah ketrampilan dan kaidah bahasa yang mencakup tentang ketrampilan berbahasa dan kaidah bahasa indonesia. Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi D 2 pedagogik adalah strategi pembelajaran bahasa.
5. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi E 1 Profesional dan E 2 Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi E 1 adalah ketrampilan berbahasa indonesia dan teori dan genre sastra indonesia. Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi E 2 adalah TIK dalam pembelajaran (Media dan teknologi pembelajaran)
6. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi F Profesional dan Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi F profesional adalah apresiasi puisi dan prosa sedangkan bagian F pedagogik tentang modul pembelajaran.
7. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi G Profesional dan Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi G profesional adalah menulis puisi dan apresiasi drama yang mencakup tentang menulis puisi indonesia dan mengapresiasi teks drama indonesia. Sedangkan bagian kompetensi G pedagogik adalah komunikasi efektif dalam pembelajaran.
8. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi H Profesional dan Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi H profesional adalah apresiasi dan kreasi sastra indonesia yang mencakup tentang menulis prosa indonesia dan mementaskan naskah drama sederhana. Sedangkan bagian modul H kompetensi pedagogik adalah penilaian pembelajaran bahasa indonesia.
9. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi I 1 Profesional dan I 2 Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi I 1 adalah aliran-aliran linguistik. Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi I 2 pedagogik adalah pemanfaatan dan pelaporan hasil penilaian.
10. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMA Kompetensi J 1 Profesional dan J 2 Pedagogik. DOWNLOAD
Pembahasan modul guru pembelajar kompetensi J 1 adalah kritik sastra indonesia. Sedangkan pembahasan modul guru pembelajar kompetensi J2 adalah refleksi pembelajaran dan penilaian tindakan kelas (PTK).
NOTE: Jika ada link ERROR, silahkan komentar ya ^_^