-->

Aplikasi untuk mengoreksi soal pilihan ganda

clip_image002 clip_image004

Beberapa waktu lalu saya kebagian tugas untuk menjadi pengawas seleksi Olimpiade MIPA di gugus 02. Saya kira hanya kabagian jaga saja, eh ternyata juga kebagian ngoreksi. Soal yang diujikan sebanyak 40 butir dan semuanya berbentuk Pilihan Ganda. Tidak ingin kerja capek, spontan saja pada waktu itu saya buat aplikasi sederhana untuk koreksi soal pilihan ganda. Setelah itu, aplikasi saya sempurnakan dan siap digunakan untuk mengoreksi hasil ulangan yang berbentuk PG.

Aplikasi ini sangat tepat untuk Bapak/Ibu guru yang sedang mengadakan Try Out US. Kita tidak perlu lagi menyuruh anak-anak untuk kumpul dan mengoreksi hasil ulangan. Cukup masukkan datanya dalam aplikasi , jrengg .... nilai muncul dengan sendirinya plus peringkatnya. Tidak itu saja aplikasi ini juga dilengkapi dengan jumlah jawaban betul per soal. Jadi dapat digunakan untuk analisis soal yang sulit dikerjakan dan harus diadakan remedial.

Hmmm .... penasaran ingin mencoba ??? silakan download di kotak download berikut......

Download-button-red1-2

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel