Contoh Kalimat Konjungsi Antar Kalimat
Pertama kali sebelum membahas tentang contoh kalimat konjungsi antar kalimat, perlu dipahami tentang pengertian dari kalimat konjungsi itu sendiri. Kalimat konjungsi adalah suatu kata penghubung atau kata tugas yang memiliki fungsi untuk menghubungkan dua buah kalimat, dua buah klausa, paragraf atau lebih. Jika kali ini akan membahas tentang contoh kalimat konjungsi antar kalimat jadi berikut ini